Admin
26 Maret 2025
KEJAKSAAN NEGERI BLORA
Pada Hari selasa 25 Maret 2025 bertempat di Aula Arya Guna Polres Blora Kepala Kejaksaan Negeri Blora bersama jajaran Forkopimda Blora mengikuti kegiatan Rakor Lintas Sektoral dalam rangka kesiapan Pengamanan Idul Fitri tahun 2025 dirangkaikan dengan Santunan Anak yatim Dan Buka Bersama.