Admin
27 Februari 2025
KEJAKSAAN NEGERI GAYO LUES
Kamis, 27 Februari 2024 Giat Vicon Kegiatan Pembukaan & Penutupan Pelatihan Kolaborasi Penanganan Perkara Tindak Pidana Judi Online antara Bank Indonesia dan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum yang diikuti oleh Kasipidum, Kasi PaPbb beserta staff bertempat di Aula Kejari Gayo Lues.